Arsip Tag: industri
Mesin Pembuat Dodol
Gambar
Peniris / Pengatus Minyak / Spinner
Perajang / Slicer
Gambar
Spesifikasi Vacuumfryer 2017
Pengembangan Peralatan Pengolahan Hasil Pertanian Berbasis Teknologi Jet Air
Merintis Pengembangan Peralatan Pengolahan Hasil Pertanian Berbasis Teknologi Jet Air
Bahasan mengenai kewirausahaan dibidang engineneering tidak bisa dilepaskan dari pengertian engineering dan manufacturing. Dalam buku Encyclopedia of Engineering, dinyatakan bahwa engineering menitikberatkan pada kreasi sistem, alat, dan proses yang dibutuhkan oleh masyarakat. Proses untuk mencapai tujuan yang dirumuskan disebut disain engineering. Cakupan bidang engineering meliputi: Sipil, Perencanaan, Listrik, Industri, Mekanik, Metalurgi, Pertambangan, Perminyakan, Nuklir, dan Produksi.
Lanjutkan membaca
Peralatan Pasca Panen dan Industri Pengolahan Hortikultura
(Kajian Kasus: Peralatan Industri Pengolahan Hortikultura Dengan Tekanan Rendah Berbasis Teknologi Jet Air/ Water-Jet)
Anang Lastriyanto 2)
ABSTRAK
Produk hortikultura seperti buah-buahan dan sayuran mempunyai arti penting dalam pemenuhan kebutuhan vitamin, mineral, karbohidrat dan protein, pada umumnya dikonsumsi dalam keadaan segar, produk proses minimal (minimally processed) dan aneka jenis olahannya seperti keripik, manisan, asinan, sirup, jem, selai dan bentuk instan. Sifat mudah rusak (perishable) produk hortikultura menyebabkan terjadinya kehilangan pasca panen/ penurunan mutu yang cukup besar, dari beberapa sumber menyebutkan 25 – 80 %. Permasalahan lain yang ada seperti: bersifat musiman, lokasi produksi terpencar dan relatif sempit, menjadikan betapa pentingnya peranan peralatan pasca panen dan industri pengolahan hortikultura untuk menciptakan nilai tambah melalui kegiatan agroindustri di pedesaan.
Lanjutkan membaca